Pentunjuk cara mengedit kode iklan responsif sesuai aturan Adsense

Bagaimana Pentunjuk cara mengedit kode iklan adsense responsif sesuai aturan Adsense ?. atau membuat iklan adsense besar selebar halaman header. - Apa boleh mengedit iklan adsense ? Ada banyak Cara untuk meningkatkan jumlah klik adsense selain memperbanyak artikel anda juga perlu mendesain serta Membuat iklan adsense menjadi besar dan lebar sesuai halaman posting .


Pentunjuk cara mengedit kode iklan responsif sesuai aturan Adsense

Iklan responsif lebih perpeluang di temukan pengguna dan mampu beradaptasi di segala tampilan layar baik dekstop maupun seluler dan tablets . Mengedit kode iklan Adsense sepertinya tindakan yang ekstrim serta berbahaya bagi anda yang baru mendengarnya , jika salah-salah akan berakibat terbanetnya akun adsense, Lalu muncul pertanyaan Apa boleh mengedit kode iklan adsense ?, apa tidak berbahaya.?

Sebagian publiser adsense ragu dan khawatir terhadap terbannednya akun mereka jika mencoba mengedit kode iklan adsense. Disini admin akan memberi penjelasan yang sangat gamblang pengeditan kode iklan yang dapat diterima dan yang tidak boleh dilakukan yang sangat mudah untuk di pahami baik bagi anda publiser pemula sekalipun. Lalu cara mengubah kode iklan yang seperti apa yang yang dapat diterima sesuai aturan Kebijakan Adsense ? baca dan cermati artikel ini.

Pada halaman Support Google Adsense telah dijelaskan mengenahi hal-hal yang berhubungan pada pengubahan iklan sehingga iklan mampu tampil responsif dan berkinerja baik. Jika merasa bahwa kode iklan responsif Google tidak memenuhi kebutuhan pada situs , Anda dapat mengubah kode iklan untuk memenuhi persyaratan situs responsif Anda dengan lebih baik. Berikut contoh petunjuk cara melakukan perubahan iklan.

Penting:
Cara Meningkatkan Klik Adsense Dengan Mendesain Warna Iklan Unik

1- Jika Anda pemula dalam kueri media CSS dan belum berpengalaman mengubah kode iklan, sebaiknya anda boleh mencoba dengan Contoh ukuran unit iklan yang tepat per lebar layar.

2- Jika Anda sudah memahami kueri media CSS dan terbiasa mengubah kode iklan, silakan langsung ke bagian Contoh fitur kode iklan responsif lanjutan.

Yakinlah bahwa contoh yang dijelaskan di artikel ini adalah perubahan yang dapat diterima pada kode iklan AdSense. Anda tidak akan melanggar kebijakan program AdSense jika mengubah kode iklan responsif dengan cara yang telah disetujui ini.

Contoh ukuran unit iklan yang tepat per lebar halaman

Contoh ini menunjukkan cara mengubah kode iklan responsif untuk menetapkan ukuran unit iklan yang spesifik untuk tiga rentang lebar layar, yaitu, seluler, tablet, dan desktop. Tidak diperlukan pengalaman khusus tentang kueri media CSS atau mengubah kode iklan AdSense untuk mengikuti contoh ini.

Cara membuat iklan adsense besar selebar halaman header atau halaman posting


Berikut ini beberapa kode iklan responsif yang diubah untuk menetapkan ukuran unit iklan yang tepat per lebar layar:
  • Untuk lebar layar hingga 500 piksel: unit iklan 320x100.
  • Untuk lebar layar antara 500 piksel dan 799 piksel: unit iklan 468x60.
  • Untuk lebar layar 800 piksel dan yang lebih lebar: unit iklan 728x90.
<script async src="//pagead2.googlesyndication.com/pagead/js/adsbygoogle.js"></script>
<!-- ads_byGoogle part 1 -->
<ins class="adsbygoogle"
style="display:block"
data-ad-client="ca-pub-8712xxxxxxxxxxx"
data-ad-slot="7722xxxxxx"
data-ad-format="auto"></ins>
<script>
(adsbygoogle = window.adsbygoogle || []).push({});
</script>
ini adalah contoh kode iklan adsense normal
Sekarang kita lakukan pengeditan dan menambahkan kode:

<style>
.ads_byGoogle part 1 { width: 320px; height: 100px; }
@media(min-width: 500px) { .ads_byGoogle part 1 { width: 468px; height: 60px; } }
@media(min-width: 800px) { .ads_byGoogle part 1 { width: 728px; height: 280px; } }
</style>
<script async src="//pagead2.googlesyndication.com/pagead/js/adsbygoogle.js"></script>
<!-- ads_byGoogle part 1 -->
<ins class="adsbygoogle ads_byGoogle part 1"
style="display:inline-block"
data-ad-client="ca-pub-XXXXXXX11XXX9"
data-ad-slot="8XXXXX1"></ins>
<script>
(adsbygoogle = window.adsbygoogle || []).push({});
</script>
ini adalah contoh kode iklan tambahan yang akan dipasang
Untuk mengadaptasi kode contoh diatas untuk situs Anda sendiri caranya sebagai berikut:
1-Buat unit iklan responsif di akun AdSense, dan catat informasi berikut dari kode iklan responsif:
  • ID penayang, misalnya, ca-pub-1234567891234567
  • ID unit iklan (data-ad-slot), misalnya, 1234567890.

2- Pada kode contoh:
  • Ganti semua ads_byGoogle part 1 background pink muda dengan nama khusus, misalnya Home_Page, front_page_123,dsb.Catatan:
  • Nama khusus hanya boleh berisi huruf dalam bahasa Inggris (A-Z), angka, serta setrip bawah, dan karakter pertama harus berupa huruf dalam bahasa Inggris.
  • Anda harus menggunakan nama khusus yang berbeda setiap kali Anda menyesuaikan kode contoh ini.
  • width: 728px; height: 280px background kuning bisa anda ubah sesuai lebar halaman blog anda
  • Ganti ca-pub-XXXXXXX11XXX9 dengan ID penayang Anda sendiri.
  • Ganti 8XXXXX1 dengan ID unit iklan Anda sendiri.
  • Pengeditan kode selesai.
  • kode siap digunakan.


Demikian penjelasan kami tentang Pentunjuk cara mengedit kode iklan responsif sesuai aturan Adsense Semoga bisa menjadi referensi serta bermanfaat bagi anda.