Trik Seo Itu Mudah Tidak Berbelit Belit

Trik Seo untuk pemula mulai dari dasar. Bagaimanakah sebenarnya seo dan apa pengertiannya?. Pengertian seo adalah teori-teori yang memaparkan bagaimana cara memaksimalkan optimation blog di search engine, pengetahuan seo bagi tiap blogger tidaklah sama didalam mengaplikasikan trik-trik seo ke dalam blog mereka, ada sebagian blogger yang sekali baca dengan mudahnya mereka menangkap dan mengerti apa yang di maksud seo, ada pula blogger yang memang tumpul pemikiranya sehingga ia susah sekali menganalisa serta mengartikan apa makna dari seo, namun sayang nya sebagian para blogger terkadang justru membelak mbelokkan trik seo sehingga terkesan rumit alias berbelit-belit..!!! , saya tidak bermakhsud mempengaruhi anda agar saya di juluki master ahli seo, yang jelas saya tidak beda jauh dengan anda.

 Trik Seo
image seo by triknews

Dalam artikel ini Mas trik akan mencoba memberi referensi-referensi untuk bahan masukkan yang saya kemas lebih segar dengan memodifikasi dari artikel-artikel yang menjelaskan tentang seo yang sudah ada dengan harapan seo itu bisa membawa manfaat, sederhana jelas dan mudah di pelajari. lantas seperti apakah sebenarnya seo yang mudah tidak membingungkan itu...? baca artikel ini sampai selesai !

Trik seo secara sederhana dan mudah .


1- Buat judul dan alamat domain blog yang singkat
Coba anda lihat situs-situs populer teratas seperti facebook, Youtube ,detik.com, viva , mereka umumnya memakai judul blob/situs tidak lebih dari 10 karakter, Ketika anda memberitahukan ke seseorang nama domain anda secara lisan– misalnya melalui telepon – domain yang terlalu panjang dan rumit sudah pasti akan susah diingat atau bahkan bisa membuat orang lain justru menjadi bingung, nama domain yang relatif pendek akan membawa dampak positif untuk digunakan dan akan lebih mudah di ingat para pembaca blog anda, Jika domain anda singkat serta mudah diingat, inilah merupakan langkah awal dimana Anda akan membangun sebuah website yang seo serta brand yang lebih mudah dan cepat. contohnya blog trikpos dan triknews

Baca juga : Cara Memilih Domain Yang Baik dan Seo

2- Daftarkan Blog ke tiga mesin pencari terbesar
Dengan layanan ini anda dapat memastikan kalau google bisa mengakses dan merayapi seluruh isi konten dalam blog anda sehingga potensi seo blog akan lebih maksimal, tak hanya itu seluruh isi konten dalam blog anda akan berpeluang besar muncul dihalaman pertama dan mudah ditemukan di Search pencarian Google , Untuk penjelasan lebih lanjut silahkan pelajari Cara Mendaftarkan Blog ke Google Search Console

3- Buat peta situs blog ke search console
Perlu diperhatikan agar blog anda menjadi lebih seo salah satu syaratnya selain blog anda terdaftar di Search Console adalah dengan menambahkan peta situs blog ke Webmaster, dengan demikian kontern blog semakin akrab dengan search engine serta mudah di kenali oleh mesin pencari google.

Baca juga : Cara Membuat dan Mengirimkan Peta Situs ke Webmaster

4- Sertakan kata kunci
Tambahkan kata kunci di setiap anda menulis artikel pada awal paragraf dan akhir artikel tujuannya adalah untuk memperkaya inti konten dan menjaring setiap kata kunci yang di ketikan para pengguna internet sesuai Keyword yang mereka cari di search pencarian.

5- Sertakan tag H3 pada sub judul posting
Trik penulisan artikel sangat berpengaruh dengan kekuatan seo, tata cara penulisan artikel yang asal-asalan membuat frekuensi seo blog menjadi lemah, anjuran yang baik sertakan tag H3 pada sub judul posting seperti contoh sub judul posting diatas.

Cara penulisan : <H3> Trik seo secara sederhana dan mudah</H3> trik ini sangat beralasan dan mampu mendongkrak speed seo blog anda, karna tag H3 banyak terdapat pada elemen-elemen kode template, jadi jika anda hanya menebalkan teks sub judul posting dengan kode <b> dan </b> saya rasa kurang tepat.

Demikian penjelasan kami mengenai Trik Seo Itu Mudah Tidak Berbeli belit kurang lebih nya mohon maaf, Semoga bisa menjadi referensi serta bermanfaat bagi anda.