Cara Merubah Bahasa Mozilla ke Bahasa Indonesia

Cara Merubah atau Mengganti Bahasa Mozilla ke Bahasa Indonesia - Mozilla Firefox Bahasa Indonesia merupakan program yang dibangun dari banyak sumber daya untuk menciptakan kinerja UI, sederhana namun efektif untuk membuat browsing penjelajahan lebih cepat mudah dan privasi yang aman. Pengembang menciptakan struktur tab yang saat ini sudah diterapkan oleh berbagai browsur lain diseluruh dunia.

Mozilla Firefox Bahasa Indonesia adalah program peramban pertama yang memperkenalkan fitur private browsing yang memungkinkan anda untuk menggunakan internet lebih anonim dan aman. Sejarah, cookies, password dan yang lainnya akan terhapus secara otomatis ketika shutdown sesuai pengaturan pengguna.


Mozilla Firefox Terbaru Bahasa Indonesia menawarkan kecepatan buka halaman yang mengesankan berkat mesin JagerMonkey JavaScript. Start up kecepatan dan rendering grafis juga berada diantara yang tercepat disemua browsur. Baik bagi anda yang merasa kurang puas dengan Mozilla Firefox versi Bahasa English (inggris) dan ingin merubahnya ke Bahasa Indonesia, yaitu dengan cara menghapus browsur lama Mozilla tersebut lalu memperbaruinya dengan Mozilla Firefox ke versi paling mutahir berbahsa Indonesia. Silahkan pelajari cara menghapus Aplikasi Mozilla Firefox lama atau Cara Menghapus Aplikasi di Laptop Windows 10. Lalu lanjutkan mendownload Mozilla Firefox terbaru versi Bahasa Indonesia.

Download Mozilla Firefox Terbaru Bahasa Indonesia
SILAHKAN

DOWNLOAD KE SITUS RESMINYA
https://www.mozilla.org/id/firefox/new/


Catatan : Setelah laman download terbuka jangan lupa pilih "Bahasa lainya", kemudian scrol ke bawah hingga anda menemukan pilihan versi Bahasa Indonesia, lalu klik Unduh.